Desember

12

 2022

Jumat Manis

 sugio
 418
 12-Desember-2022


Setiap hari Jumat, seluruh staf karyawan dan karyawati Kecamatan Sugio melaksanakan kerja bakti membersihkan kompleks Kantor. Hal tersebut selain bertujuan untuk membersihkan lingkungan, menata kerapian dan keindahan lingkungan, mencegah jentik-jentik nyamun bersemayam, juga sebagai salah satu aktivitas di luar ruangan, sehingga tidak melulu bekerja di dalam ruangan sekaligus berolahraga.

Kerja bakti hari jumat lalu yang bertepatan dengan peringatan HUT Korpri tersebut tidak hanya menyapu halaman saja, melainkan juga membersihkan saluran yang ada di depan kantor.


PEMERINTAH KABUPATEN LAMONGAN
Kecamatan Sugio

Kontak

Jl. Raya Sugio No.60, Sugio, Kabupaten Lamongan, Jawa Timur 62256
sugio@lamongankab.go.id
(0322) 458222
#LamonganMegilan
© Kecamatan Sugio Kabupaten Lamongan 2023