Lainnya
19 Desember
2024
Peringatan Hari Ulang Tahun Dharma Wanita Persatuan ke-25

Kamis (19/12/2024) Dharma Wanita Persatuan (DWP) Kabupaten Lamongan menyelenggarakan perayaan Peringatan Hari Ulang Tahun Dharma Wanita Persatuan ke-25 Tahun 2024 dengan tema “Penguatan Fondasi Transformasi Organisasi DWP Menuju Indonesia Emas 2045” dan Peringatan Hari Ibu ke-96 Tahun 2024 bertempat di Pendopo Loka Tantra Kabupaten Lamomongan.
Hadir dalam kesempatan tersebut ketua Dharma Wanita Persatuan (DWP) Kecamatan Brondong Ibu Anik Zuliyatun Machfud.