November

05

 2024

Inovasi “ BESTI MUDDA” ( Bebas TB Mulai dari Desa) Kegiatan Skrining dan Deteksi Tanda Gejala TBC di Desa Selorejo

Berita 05 November 2024

Inovasi “ BESTI MUDDA” ( Bebas TB Mulai dari Desa) Kegiatan Skrining dan Deteksi Tanda Gejala TBC di Desa Selorejo
TBC adalah suatu penyakit menular yg di sebabkn oleh kuman mikrobacterium tuberculosa.
Maka dari itu puskesmas sambeng menciptakn sebuah inovasi yang di sebut BESTI MUDDA (Bebas TB Mulai Dari Desa) dengan tujuan melakukan screening tbc. Untuk melindungi dirimu keluargamu dan sekitarmu, menuju indonesi BEBAS TB pada tahun 2030.
Kalau tiadak sekarang Kapan lagi?
Temukan ....Awasi....Obati... jangan takut screening.

Kegiatan Skrining dan Deteksi Tanda Gejala TBC ini bertempat di Desa Selorejo Kecamatan Sambeng Kabupaten Lamongan, dilaksanakan oleh Bidan Desa Selorejo dibantu dengan Kader Tbc Desa yang sudah kompeten karena sudah mendapatkan pelatihan menjadi kader TBC di Puskesmas.

Kegiatan Ivovasi BESTI MUDDA diantaranya :
1 Deteksi kontak serumah dan kontak erat masyarakat yang salah satu anggota keluarganya menderita TBC.
2 Kunjungan rumah penderita TBC.
Skrining gejala TBC kontak serumah dan kontak erat penderita TBC.
3 Pemberian pot dahak anggota keluarga dengan riwayat kontak serumah dan kontak erat penderita TBC. Pot Dahak berisi dahak dilakukan pemeriksaan TCM. Jika anggota keluarga yang kontak serumah adalah anak-anak dan tidak bisa berdahak dilakukan Tes Mantoux.
4 Jika hasil pemeriksaan TCM negatif dan kontak erat tidak bergejala, maka akan diberikan Terapi Pencegahan Tuberkulosis (TPT). Jika hasil pemeriksaan TCM positif, kontak erat akan dihubungi untuk datang ke puskesmas dan di edukasi untuk melakukan pengobatan TBC secara teratur hingga sembuh.

TBC BISA DISEMBUHKAN..
OBAT TBC GRATIS DI PUSKESMAS..!!!

Dokumentasi Kegiatan klik disini

Artikel Lainnya
Pelayanan KB dalam rangka HUT KORPRI 2024
18 November 2024
Puskesmas Sambeng mengadakan pelayanan KB gratis dalam rangka HUT KOPRI Tahun 2024, pada hari Kamis (14/11) di Puskesmas Sambeng. Pelayanan ini tersedia bagi seluruh ibu [......]
Inovasi “ BESTI MUDDA” ( Bebas TB Mulai dari Desa) Kegiatan Skrining dan Deteksi Tanda Gejala TBC di Desa Sumbersari
18 November 2024
TBC merupakan suatu penyakit menular yang di sebabkan oleh kuman Mycobacterium tuberculosis untuk itu puskesmas sembeng menciptakan sebuah inovasi "Besti Mudda" yaitu Bebas TB Mulai [......]
Upacara Peringatan Hari Kesehatan Nasional 2024
15 November 2024
Perwakilan Staf Puskesmas Sambeng menghadiri kegiatan Upacara Peringatan Hari Kesehatan Nasional ke 60 di Kabupaten Lamongan Pemerintah Kabupaten Lamongan gelar upacara peringatan Hari Kesehatan Nasional (HKN) [......]
INOVASI POSTING (POSYANDU STUNTING) PUSKESMAS SAMBENG
14 November 2024
INOVASI POSTING (POSYANDU STUNTING) PUSKESMAS SAMBENGStunting adalah kondisi gagal tumbuh, gagal kembang yang terjadi pada anak berusia dibawah 5 tahun. Stunting terjadi karena kekurangan gizi [......]
INOVASI BESTI MUDDA PUSKESMAS SAMBENG
13 November 2024
PROGRAM INOVASI BESTI MUDDA PUSKESMAS SAMBENGBestie Mudda (Bebas TB Mulai Dari Desa)  yaitu kegiatan screening Deteksi kontak serumah dan kontak erat masyarakat yang salah satu [......]
Kegiatan Posyandu Integrasi Layanan Primer (ILP) di Desa Candisari
12 November 2024
Posyandu Integrasi Layanan Primer (ILP) merupakan kegiatan pelayanan kesehatan yang bertujuan untuk menguatkan pelayanan kesehatan di wilayah masyarakat Desa/Kelurahan . Posyandu Integrasi Layanan Primer (ILP) [......]
Kegiatan Pelaksanaan Bulan Imunisasi Anak Sekolah (BIAS) di SDN Candisari
06 November 2024
Pemberian imunisasi pada anak usia sekolah dasar atau disebut BIAS (Bulan Imunisasi Anak Sekolah) adalah pemberian imunisasi lanjutan yang bertujuan untuk meningkatkan perlindungan terhadap penyakt [......]
Kegiatan Survey Status Gizi Indonesia (SSGI) 2024 di Wilayah Kerja Puskesmas Sambeng, Desa Selorejo, Semampirejo, Wonorejo
05 November 2024
Badan Kebijakan Pembangunan Kesehatan, Kementrian Kesehatan RI melalukan Survey Status Gizi (SSGI) 2024, dengan tujuan memperoleh gambaran status gizi balita dan prevalensi balita berat badan [......]
Senam Peregangan di Tempat Kerja - Puskesmas Sambeng
05 November 2024
Olahraga adalah hal yang sudah menjadi tren dikalangan masyarakat, tidak terkecuali dikalangan masyarakat pekerja. Olahraga adalah hal penting yang perlu dilakukan untuk menjaga tubuh tetap [......]
Kegiatan Pertemuan Kelas Ibu Hamil di Desa Selorejo Kec. Sambeng
01 November 2024
Kegiatan Pertemuan kelas ibu hamil dilaksanakan di Pustu Desa Selorejo Kecamatan Sambeng Kabupaten Lamongan. Kegiatan ini dilaksanakan oleh Tim Program Kelas Ibu Hamil Puskesmas Sambeng [......]

PUSKESMAS SAMBENG

Jln. Raya Sambeng No. 09 Lamongan Kode Pos 62284
Telepon: 081217967914
WhatsApp: 6281217967914
E-mail: puskesmas-sambeng@lamongankab.go.id
© 2024 Puskesmas Sambeng Kabupaten Lamongan