RUMAH SAKIT UMUM DAERAH DR. SOEGIRI KABUPATEN LAMONGAN

Informasi

Informasi 28 September 2024

Penyuluhan Kesehatan dalam Rangka Hari Jantung

Dalam rangka memberikan edukasi kepada masyarakat rumah sakit sekaligus memperingati hari jantung sedunia, Tim PKRS RSUD Dr. Soegiri lamongan bekerja sama dengan ICCU Jantung, Instalasi Gizi dan PPI bersama-sama mengadakan penyuluhan kesehatan mengenai :

1. Pencegahan penyakit jantung dengan " CERDIK "
2. CTPS
3. Etika Batuk
4. Pengolahan sampah
5. Diet Jantung
6. Cara pencegahan infeksi




To Top