PUSKESMAS TURI

Teknologi Wolbachia_Cegah DBD

Demam Berdarah Dengue (DBD) merupakan penyakit disebabkan oleh Virus Dengue yang ditularkan melalui nyamuk Aedes aegypti. Sebagai salah satu cara untuk mengendalikan kasus DBD, pemerintah Indonesia mengenalkan Teknologi Wolbachia yang telah terbukti efektif mampu menurunkan kejadian DBD seperti di 13 negara lainnya.

Yuk, cegah DBD dengan menerapkan Teknologi Wolbachia!