KECAMATAN SAMBENG KABUPATEN LAMONGAN

Berita

Berita 10 Maret 2025

RAPAT DINAS KONFERENSI KEPALA DUSUN SE-KECAMATAN SAMBENG

(10/02) Rapat dinas konferensi kepala dusun se-kecamatan sambeng yang dilaksanakan di pendopo hamukti praja dan dihadiri oleh sekcam Bapak Hani Rahono,S.Sos dan camat sambeng Bapak Sukur.M.Pd., S.Pd serta kasi pemerintahan Bapak Mulyo Saptono,SH

To Top