PUSKESMAS TURI

Arsip Artikel

Jambore Kesehatan Jiwa 2023

Pada tahun 2023 ini jambore Kesehatan Jiwa dilaksanakan di Alun-alun kota Lamongan. Puskesmas Turi berperan aktif dalam kegiatan tersebut.Kegiatan ini disertai dengan pembagian souvenir, Vitamin, sabun cuci tangan, pasta gigi serta pemeriksaan gula darah dan kolesterol secara gratis.

Selengkapnya
Puskesmas Turi Berpartisipasi dalam Sepak Bola Piala Soeratin U-17

Puskesmas Turi Berpartisipasi dalam Sepak Bola Piala Suratin 2023 sebagai Tim P3K.

Selengkapnya
HKN ke-59, Fashion Show

Dalam rangka memperingati Hari Kesehatan Nasional (HKN) ke-59, Puskesmas Turi turut berpartisipasi dalam kegiatan lomba Fashion Show.Bertempat di gedung Lesung Si panji Dinas Kesehatan Kabupaten Lamongan, lomba lomba Fashion Show dimeriahkan oleh para model dari seluruh puskesmas, rumah sakit, dan klinik se-Kabupaten Lamongan. Model dari Puskesmas Turi adalah Agung Prasetyo, Amd.Kep. dan Hidayatul Ilmiah, Amd.Keb. Mengenakan batik kerja merah bermotif lamongan megilan, kedua model terlihat sangat anggun dan terkesan profesional saat berjalan di atas Catwalk. 

Selengkapnya
HKN ke-59, Lomba Karaoke

Dalam rangka memperingati Hari Kesehatan Nasional (HKN) ke-59, Puskesmas Turi turut berpartisipasi dalam kegiatan lomba Lomba Karaoke.Bertempat di gedung Lesung Si panji Dinas Kesehatan Kabupaten Lamongan, pomba karaoke dimeriahkan hampir seluruh puskesmas, rumah sakit, dan klinik se-Kabupaten Lamongan. Peserta dari Puskesmas Turi adalah drg. Puji Hariyani dan Khoirotun Nik’mah, Amd.Keb.(duet), yang membawakan lagu berjudul “BILA NANTI” yang biasanya dibawakan oleh Nabila Maharani.

Selengkapnya
HKN ke-59, Puskesmas Turi Juara 3 Tenis Meja Putra

Dalam rangka memperingati Hari Kesehatan Nasional (HKN) ke-59, Puskesmas Turi turut berpartisipasi dalam kegiatan lomba Tenis Meja Putra.Bertempat di Cafe Dinas Kesehatan Kabupaten Lamongan, pomba tenis meja diikuti hampir seluruh puskesmas, rumah sakit, dan klinik se-Kabupaten Lamongan. Alhamdulillah, Bapak Chanafi (Perawat Puskesmas Turi) berhasil menyabet juara 3.Ini adalah prestasi yang cukup membanggakan karena peserta lomba rata-rata adalah para pemain profesional dan patut diperhitungkan. Selamat!!!

Selengkapnya
HKN ke-59, Jambore Kesehatan Jiwa

Dalam rangka memperingati Hari Kesehatan Nasional (HKN) ke-59, Puskesmas Turi turut berpartisipasi dalam kegiatan Jambore Kesehatan Jiwa.Bertempat di Dinas Kesehatan Kabupaten Lamongan, jambore jiwa dimeriahkan dengan kegiatan Fun game, lomba Karaoke dan Adzan. Pasien ODGJ dari Puskesmas Turi sangat senang dan terhibur dengan kegiatan tersebut.

Selengkapnya