SATUAN POLISI PAMONG PRAJA

Arsip Artikel

Monitoring dan Evaluasi Linmas Desa di Wilayah Kecamatan Sugio

Satuan Polisi Pamong Praja (Satpol PP) Kabupaten Lamongan melaksanakan monitoring dan evaluasi linmas desa di 5 desa wilayah Kecamatan Sugio, Senin (30/5/2022). Adapun tujuan dari kegiatan ini adalah agar Desa memberdayakan anggota Linmas Desa untuk menciptakan keamanan dan ketertiban di masing-masing desa. @ditpolpplinmas_kemendagri @satpolpp_jatim @pemkab.lamongan #satpolpp #satpolpplamongan #lamongan #lamonganmegilan #monev #monevlinmasdesa

Selengkapnya
Operasi Barang Kena Cukai Ilegal di Wilayah Kecamatan Karanggeneng

Satuan Polisi Pamong Praja (Satpol PP) Kabupaten Lamongan bersama Bagian Perekonomian Setda Kabupaten Lamongan melaksanakan Operasi Barang Kena Cukai (BKC) Ilegal di Wilayah Kecamatan Karanggeneng Kabupaten Lamongan, Senin (30/5/2022). Dasar dari operasi BKC Ilegal ini adalah Undang-Undang Nomor 39 Tahun 2007 tentang perubahan atas Undang-Undang Nomor 11 Tahun 1995 tentang Cukai dan Peraturan Menteri Kesehatan Nomor: 215/PMK.07/2021 tentang Penggunaan, Pemantauan dan Evaluasi Dana Bagi Hasil Cukai Hasil Tembakau. Dari 17 toko yang telah diperiksa, Petugas tidak menemukan rokok ilegal tanpa dilekati pita cukai atau cukai palsu. @ditpolpplinmas_kemendagri @satpolpp_jatim @pemkab.lamongan @bag.perekonomianlamongan @kecamatan_karanggeneng#satpolpp #satpolpplamongan #lamonganmegilan #bkcilegal

Selengkapnya
Operasi Barang Kena Cukai Ilegal di Wilayah Kecamatan Karanggeneng

Satuan Polisi Pamong Praja (Satpol PP) Kabupaten Lamongan bersama Bagian Perekonomian Setda Kabupaten Lamongan melaksanakan Operasi Barang Kena Cukai (BKC) Ilegal di Wilayah Kecamatan Karanggeneng Kabupaten Lamongan, Senin (30/5/2022). Dasar dari operasi BKC Ilegal ini adalah Undang-Undang Nomor 39 Tahun 2007 tentang perubahan atas Undang-Undang Nomor 11 Tahun 1995 tentang Cukai dan Peraturan Menteri Kesehatan Nomor: 215/PMK.07/2021 tentang Penggunaan, Pemantauan dan Evaluasi Dana Bagi Hasil Cukai Hasil Tembakau. Dari 17 toko yang telah diperiksa, Petugas tidak menemukan rokok ilegal tanpa dilekati pita cukai atau cukai palsu. @ditpolpplinmas_kemendagri @satpolpp_jatim @pemkab.lamongan @bag.perekonomianlamongan @kecamatan_karanggeneng#satpolpp #satpolpplamongan #lamonganmegilan #bkcilegal

Selengkapnya
Satpol PP Lamongan Berikan Peringatan Kepada Pedagang Kaki Lima Dalam Kota Lamongan

Satuan Polisi Pamong Praja (Satpol PP) Kabupaten Lamongan melaksanakan penertiban Pedagang Kaki Lima (PKL) di Jalan Basuki Rahmad dan Jalan Hasyim Asy'ari, Senin (30/5/2022). Penertiban ini dilakukan karena banyaknya PKL yang berjualan di trotoar maupun bahu jalan di sepanjang Jalan Basuki Rahmad dan Jalan Hasyim Asy'ari Lamongan. Satpol PP Kabupaten Lamongan pun memberikan  peringatan kepada para PKL yang berjualan di trotoar maupun bahu jalan. Karena telah melanggar Perda Kabupaten Lamongan Nomor 4 Tahun 2007 Tentang Ketentraman dan Ketertiban Umum di Kabupaten Lamongan. @ditpolpplinmas_kemendagri @satpolpp_jatim @pemkab.lamongan @kecamatan_babat #satpolpp #satpolpplamongan #lamonganmegilan #penertibanpkl

Selengkapnya
Kirab Pataka Lamongan 2022

Satuan Polisi Pamong Praja Kabupaten Lamongan melaksanakan kirab pataka pada hari Kamis (26/5/2022) dengan membawa Lambang Daerah Kabupaten Lamongan. Prosesi pembukaan selubung pataka lambang daerah dan pemasangan oncer sesanti dilaksanakan di Gedung DPRD Kabupaten Lamongan, selanjutnya dibuka oleh Ketua DPRD Kabupaten Lamongan, Abdul Ghofur dan diserahkan kepada Bupati Lamongan, Yuhronur Efendi. Setelah itu pelaksanaan kirab pun dilakukan dari Gedung DPRD Kabupaten Lamongan menuju Pendopo Lokatantra Kabupaten Lamongan untuk disemayamkan dan dilakukan acara pasamuan agung.Pada proses kirab, pengiringan juga dilakukan oleh Drumband Gentabuana SMA 5 Taruna Brawijaya Kediri. @ditpolpplinmas_kemendagri @satpolpp_jatim @pemkab.lamongan @yuhronur_yes @dprd_lamongan #satpolpp #satpolpplamongan #kirabpataka #kirabpatakalamongan2022 #lamongan #lamonganmegilan

Selengkapnya
EVAKUASI SARANG TAWON AFINIS DI RUMAH WARGA KELURAHAN SUKOMULYO

Menindaklanjuti laporan masyarakat akan adanya Sarang Tawon di atap rumah warga rangge. Selasa (24/5/2022), Petugas Pemadam Kebakaran (Damkar) dan Penyelamatan Koordinator Wilayah (Korwil) Lamongan pada Satuan Polisi Pamong Praja (Satpol PP) Kabupaten Lamongan, melaksanakan evakuasi Sarang Tawon Afinis di atap Rumah Warga Lingkungan Rangge, Kelurahan Sukomulyo, Kecamatan Lamongan, Kabupaten Lamongan. Evakuasi sarang tawon berjalan lancar, aman dan sukses. @ditpolpplinmas_kemendagri@satpolpp_jatim@pemkab.lamongan@kecamatan_babat@damkarlamongan_officialSEGERA LAPOR ATAU TELEPON APABILA TERJADI KEBAKARAN DAN GANGGUAN LAINNYABIDANG PEMADAM KEBAKARAN DAN PENYELAMATAN SATUAN POLISI PAMONG PRAJA LAMONGANKANTOR DAMKAR LAMONGAN : 0322 321113POS DAMKAR PACIRAN : 0322 662113POS DAMKAR BABAT : 082 334 268 113POS DAMKAR NGIMBANG : 085 755 926 113#lamonganmegilan #damkarlamongan #damkarindonesia #pemadamkebakaran #kamisiap

Selengkapnya