KECAMATAN KEMBANGBAHU

Kategori berita

MUSRENBANG KECAMATAN

 Musrenbang Kecamatan dalam rangka Penyusunan Rencana Kerja Pembangunan Daerah Kabupaten Lamongan tahun 2024. Bertempat di Pendopo "Kembang Praja" Kecamatan Kembangbahu.Yang dihadiri oleh Kepala Desa, Tokoh Masyarakat, Tokoh Agama, Pendamping Desa, Pendamping Dusun. Serta hadir juaga dari Bapelitbangda, Dinas PMD, dan Administrasi Pembangunan Daerah.

Selengkapnya
Webinar oleh Kementerian Kominfo secara Daring dengan tema Ayo Beralih ke TV Digital

Webinar oleh Kementerian Kominfo secara Daring dengan tema Ayo Beralih ke TV Digital dihadiri Forkopimcam serta Kades se Kecamatan Kembangbahu

Selengkapnya
Kegiatan Monev Pelaksanaan DD Tahap II, Dana Dusun, dan BKKPD Tahun 2022

Kegiatan Monev Pelaksanaan DD Tahap II, Dana Dusun, dan BKKPD Tahun 2022 dari Dinas PMD Kabupaten Lamongan di Pendopo Kantor Kecamatan Kembangbahu

Selengkapnya
Peletakan Batu Pertama Pembangunan Pondok Pesantren KH. Abdurrahman Wahid Dusun Pucung Desa Puter

Bupati Lamongan melaksanakan peletakan batu pertama Pondok Pesantren KH. Abdurrahman Wahid pada Senin (24/10) di Dusun Pucung Desa Puter Kecamatan Kembangbahu, Bupati Yes mengharapkan agar seluruh lembaga pendidikan juga pondok pesantren yang ada di Kabupaten Lamongan untuk selalu beradaptasi dengan perubahan, utamanya dalam bidang ilmu pengetahuan dan teknologi.

Selengkapnya
Upacara Peringatan Hari Santri Tahun 2022 di Lapangan Kecamatan Kembangbahu

Upacara Peringatan Hari Santri Tahun 2022 di Lapangan Kecamatan Kembangbahu dipimpin langsung oleh Camat Kembangbahu SUTIKNO, S.Pd., MM

Selengkapnya
Estafet Maulid Gabyar Sholawat Nabi Muhammad SAW

Pada hari Jum'at, 14 Oktober 2022 dilaksanakan Estafet Maulid Gabyar Sholawat Nabi Muhammad SAW di Halaman Kantor MWC NU Kecamatan Kembangbahu

Selengkapnya