DINAS PEKERJAAN UMUM SUMBER DAYA AIR

Kategori berita

Survei Perencanaan Pekerjaan Pembangunan Bangunan Perkuatan Tebing Kali Dandangan - Dlanggu Kec. Deket

        Dinas P.U. Sumber Daya Air Kab. Lamongan bersama konsultan perencana melaksanakan survei lokasi rencana Pembangunan Bangunan Perkuatan Tebing Kali Dandangan - Dlanggu Kec. Deket serta berkoordinasi dengan perangkat desa setempat untuk mendapatkan data eksisting sebagai bahan perencanaan (dokumen perencanaan).

Selengkapnya
TANAH SLIDING, MEMBUAT JALAN PENGHUBUNG DESA AMBLAS.

Staff dinas PUSDA beserta perangkat Desa Talun Rejo Kec. Bluluk melakukan peninjauan lokasi bersama sama, peninjauan dilakukan di jalan penghubung Desa tepatnya di Dusun Gampeng , peninjauan dilakukan dalam upaya menguraikan permasalahan , mendapatkan data kebutuhan material , serta desgin tembok penahan tanah yang sesuai dengan kondisi lapangan.Perkiraan sementara, jalan tersebut amblas kurang lebih 20 cm dengan panjang 20 meter, dikarenakan faktor tanah sliding di perpara posisi jalan tepat di sebelah belokan sungai, sehingga deras nya air terutama saat musim penghujan dapat menggerus tanah secara perlahan.  

Selengkapnya
RAPAT SEKALIGUS SURVEI PERSIAPAN REHAB DAM KALI LOHGUNG

Kepala Bidang Pembangunan dan Rehabilitasi Dinas PU Sumber Daya Air melakukan rapat di  PT.DOWA Ecosystem bersama Team dari Rekomtek BBWS Bengawan Solo beserta Konsultan, guna membahas persiapan secara detail Design Rehabilitasi Dam Sidomukti kali Lohgung Kecamatan Brondong Kabupaten Lamongan. Tidak hanya rapat di dalam ruangan, survei lapangan di lakukan agar mendapat informasi secara detail  , termasuk ukuran , presentase kerusakan serta menyerap dan memetakan masalah dari aspirasi masyarakat setempat.

Selengkapnya
Pembersihan Enceng Gondok

Senin 29 Januari 2024, mulai dilaksanakan pembersihan enceng gondok di Kiringan

Selengkapnya
Pengiriman Bahan Banjiran Akibat Tanggul Sleding di Kali Desa Kacangan

Pada Hari Sabtu 27 Januari 2024 staf Dinas PU. Sumber Daya Air Kab. Lamongan mengirimkan bahan banjiran berupa, bambu, gedek guling dan terpal ke Dusun Kepoh, Desa Kacangan, Kecamatan Modo guna mengatasi tanggul sleding akibat curah hujan yang tinggi.

Selengkapnya
Kegiatan Survey Jaringan Irigasi Desa Bakalrejo Kec. Sugio

 Rabu, 24 Januari 2024       Staf pada Bidang Bina Penatagunaan Sumber Daya Air pada Dinas PU Sumber Daya Air Kabupaten Lamongan melakukan kegiatan survey jaringan irigasi Desa Bakalrejo Kecamatan Sugio,  agar pada saat pekerjaan dimulai bisa mendapatkan hasil yang optimal.

Selengkapnya