SATUAN POLISI PAMONG PRAJA

Kategori berita

PENERTIBAN CAFE YANG TIDAK MEMILIKI IZIN MENJUAL MINUMAN BERALKOHOL

Penertiban Cafe yang tidak memiliki izin menjual minuman beralkohol di Wilayah Kecamatan Babat, Kamis (3/11/2022)

Selengkapnya
KIRAB PATAKA JER BASUKI MAWA BEYA 2022

Pemberangkatan Kirab Pataka Jer Basuki Mawa Beya di depan Pendopo Lokatantra Kabupaten Lamongan menuju Kabupaten Jombang, Rabu (5/10/2022)

Selengkapnya
SOSIALISASI BAGI PELAKU USAHA ROKOK DI KECAMATAN GLAGAH DAN KECAMATAN KARANGBINANGUN

Satuan Polisi Pamong Praja Kabupaten Lamongan melaksanakan Sosialisasi DBH-CHT bagi pelaku usaha rokok di Kecamatan Glagah dan Kecamatan Karangbinangun,

Selengkapnya
Monitoring dan Evaluasi Linmas Desa di Desa Labuhan Kecamatan Brondong

Dalam rangka persiapan penilaian Kampung Bahari Nusantara, Satuan Polisi Pamong Praja (Satpol PP) Kabupaten Lamongan melaksanakan monitoring dan evaluasi (Monev) tentang kelinmasan desa di Desa Labuhan, Kecamatan Brondong, Kabupaten Lamongan, Kamis (1/9/2022). Pada monev ini, Satpol PP Kabupaten Lamongan mengarahkan agar Kepala Desa memberdayakan anggota Linmas Desa untuk menciptakan keamanan, ketertiban dan ketentraman masyarakat dalam rangka persiapan penilaian Kampung Bahari Nusantara. (yf) @ditpolpplinmas_kemendagri @satpolpp_jatim @lamongankab @jarwitoo @kunjalikunjali @kec.brondong #linmasdesa #kampungbahari #kampungbaharinusantara #desalabuhan #kecamatanbrondong #lamongan #lamonganmegilan

Selengkapnya
Pengamanan Karnaval Kabupaten Lamongan

Satuan Polisi Pamong Praja Kabupaten Lamongan melaksanakan pengamanan Karnaval Tingkat Kabupaten, Rabu (31/8/2022). Peserta karnaval diikuti dari Siswa SMP/MTs, SMA/SMK/MAN dan peserta umum.@ditpolpplinmas_kemendagri @satpolpp_jatim @lamongankab @jarwitoo #karnaval #karnavallamongan #satpolpp #satpolpplamongan

Selengkapnya
Damkar Lamongan Padamkan Dapur Warung Kaliotek

Petugas Pemadam Kebakaran (Damkar) pada Satuan Polisi Pamong Praja (Satpol PP) Kabupaten Lamongan padamkan kebakaran dapur Warung Kaliotek yang berada di Jalan Jaksa Agung Suprapto Nomor 27, Kelurahan Sidokumpul, Kecamatan Lamongan, Kabupaten Lamongan, Senin (29/8/2022). Kebakaran terjadi sekitar pukul 19.40 WIB dan diduga sementara kebakaran berasal dari kompor penghangat kua. 1 unit mobil damkar diterjunkan Satpol PP Kabupaten Lamongan untuk pemadaman dan api berhasil dipadamkan sekitar pukul 19.55 WIB. Sementara kerugian akibat kebakaran, ditafsir sekitar 2 juta rupiah. (yf) @ditpolpplinmas_kemendagri @satpolpp_jatim @lamongankab @jarwitoo @kec_lamongan @kel.sidokumpul.lmg #kebakaran #kebakaranwarung #damkar #damkarlamongan #satpolpp #satpolpplamongan #kecamatanlamongan #kelurahansidokumpul

Selengkapnya