PEMBINAAN KEGIATAN TERAPUNG LAMA (TERNAK AYAM KAMPUNG LAMONGAN MAJU) TAHUN 2021 di Desa Sukobendu Kecamatan Mantup

Berita 24 Februari 2021

PEMBINAAN KEGIATAN TERAPUNG LAMA (TERNAK AYAM KAMPUNG LAMONGAN MAJU) TAHUN 2021 di Desa Sukobendu Kecamatan Mantup

Dalam melaksanakan KIE... Langkah penting yang di lakukan adalah melakukan koordinasi dan menentukan tokoh kunci... Tokoh kunci ini bisa tokoh agama, tokoh masyarakat ataupun tokoh pemuda.

Dimana tokoh kunci ini yang mempunyai "Circle of influence"... Lingkaran pengaruh... yang akan membantu kita untuk menyampaikan informasi yang bisa di terima oleh masyarakat di sekitar nya.

Kegiatan yang dilakukan kurang maksimal hasilnya disebabkan karena kurang tepat nya dalam memilih tokoh kunci ini...

Posting Lainnya
Podcast Serba Serbi PMK: Sosialisasi Pencegahan dan Pengendalian PMK di Lamongan
28 Februari 2025
Lamongan – Dinas Peternakan Kabupaten Lamongan melalui Bidang Kesehatan Hewan (Keswan) menggelar Podcast Serba Serbi PMK pada Jumat, 28 Februari 2025. Kegiatan ini berlangsung di [......]
Pengawasan Mutu Khasiat dan Peredaran Obat Hewan di Kabupaten Lamongan
26 Februari 2025
Lamongan, 26 Februari 2025 – Dinas Peternakan dan Kesehatan Hewan Kabupaten Lamongan melalui Bidang Kesehatan Hewan (Keswan) melaksanakan kegiatan pengawasan mutu khasiat dan peredaran obat [......]
Sosialisasi Budidaya Ternak dan Pencegahan PMK di Desa Geger
20 Februari 2025
Lamongan, 20 Februari 2025 – Dinas Peternakan dan Kesehatan Kabupaten Lamongan melalui Bidang Budidaya dan Puskeswan Kembangbahu menggelar sosialisasi dan penyuluhan tentang budidaya ternak kambing/domba [......]
Verifikasi Kelembagaan Peternak di Lamongan: Evaluasi dan Perbaikan Profil Kelompok
19 Februari 2025
Lamongan - Dinas Peternakan dan Kesehatan Kabupaten Lamongan melalui Bidang PPHP menggelar kegiatan Verifikasi Kelembagaan Peternak pada Rabu, 19 Februari 2025. Kegiatan ini dilaksanakan di [......]
Verifikasi Kelembagaan Peternak di Kelompok Sekar Arum, Kedungwangi
18 Februari 2025
Pada Selasa, 18 Februari 2025, Dinas Peternakan dan Kesehatan Hewan Kabupaten Lamongan melalui Bidang PPHP melaksanakan kegiatan verifikasi kelembagaan peternak di Kelompok Sekar Arum, Dusun [......]
Verifikasi Kelembagaan Peternak di Desa Plosowahyu, Lamongan
17 Februari 2025
Lamongan - Dinas Peternakan dan Kesehatan Hewan Kabupaten Lamongan melaksanakan kegiatan Verifikasi Kelembagaan Peternak pada Senin, 17 Februari 2025. Kegiatan ini berlangsung di Kelompok Suka [......]
Evaluasi dan Pembagian Vaksin PMK di Kabupaten Lamongan
12 Februari 2025
Lamongan, 12 Februari 2025 – Dinas Peternakan dan Kesehatan Hewan Kabupaten Lamongan menggelar rapat evaluasi terkait vaksin Penyakit Mulut dan Kuku (PMK) tahap pertama yang [......]
Distribusi Vaksin PMK di Jawa Timur: Upaya Pengendalian Penyakit Mulut dan Kuku
11 Februari 2025
Surabaya, 11 Februari 2025 – Pemerintah Provinsi Jawa Timur dan Kementerian Pertanian Republik Indonesia terus mengintensifkan upaya pengendalian Penyakit Mulut dan Kuku (PMK) dengan mendistribusikan [......]
Bidang Kesmavet Lakukan Kunjungan dan Pembinaan NKV di Kecamatan Pucuk
10 Februari 2025
Lamongan – Bidang Kesehatan Masyarakat Veteriner (Kesmavet) melaksanakan kegiatan kunjungan dan pembinaan Nomor Kontrol Veteriner (NKV) pada unit usaha pemotongan hewan ruminansia dan unggas di [......]
Bidang Kesmavet Lakukan Kunjungan dan Pembinaan NKV di Kecamatan Sambeng
06 Februari 2025
Lamongan – Bidang Kesehatan Masyarakat Veteriner (Kesmavet) melaksanakan kegiatan kunjungan dan pembinaan Nomor Kontrol Veteriner (NKV) pada unit usaha pemotongan hewan ruminansia dan unggas di [......]
Pencarian
LAPOR!

DINAS PETERNAKAN DAN KESEHATAN HEWAN KABUPATEN LAMONGAN

  • dpkh@lamongankab.go.id
  • (0322) 321030
  • +6288224644500
© 2025 Dinas Peternakan dan Kesehatan Hewan Kabupaten Lamongan