POHON BERINGIN
Detail Tumbuhan (Beringin) Pohon beringin banyak ditemukan di tepi jalan, pinggiran kota atau tumbuh di tepi jurang. Pohon ini berukuran besar dengan tinggi mencapai 25 meter, dan memiliki batang yang tegak dengan percabangan simpodial. Pohon beringin memiliki daun tunggal, pertulangan menyirip, dan berwarna hijau. Penyebaran pohon ini di daerah-daerah beriklim tropis |
||
Nama Pohon |
: |
Beringin |
Nama Ilmiah |
: |
Ficus benjamina |
Nama Lokal |
: |
|
Asal Pohon |
: |
Asia |
Jenis Tumbuhan |
: |
Dikotil |
Status |
: |
Aman |
Senyawa yang terkandung |
: |
Saponin, flavonoid, dan polifenol |
Kemampuan tumbuhan |
: |
Mampu menyerap racun (polutan) dan CO2 di udara serta menghasilkan oksigen sehingga udara menjadi lebih segar.
|
Spesifikasi |
: |
Tinggi : Mencapai 20-25 m Jenis Daun : Tunggal Diameter : ± 150 cm Jenis Akar : Tunggang Berkembang Biak : Biji |
Manfaat |
: |
Perakaran beringin mampu menembus lapisan air tanah dangkal sehingga dapat membuka aliran air permukaan. Beringin dapat digunakan untuk mempertahankan kelestarian mata air, mengurangi erosi, dan tanah longsor. Daun Ficus benjamina bermanfaat untuk mengatasi influenza, bronkitis, malaria, akut enteritis, disentri |
Keunikan |
: |
Pada batang pohon akan tumbuh akar gantung yang berfungsi sebagai respirasi. Akar tersebut lama kelamaan akan masuk ke dalam tanah dan berfungsi untuk menyerap nutrisi dan air dari dalam tanah. |
Lokasi tumbuhan |
: |
Berada di Alun-alun lamongan, Jl. Lamongrejo, Tumenggungan, Kec. Lamongan, Kabupaten Lamongan, Jawa Timur 62214 Latitude, Longitude -7.1203635132851915, 112.41567533937778
|