DINAS PEMBERDAYAAN PEREMPUAN DAN PERLINDUNGAN ANAK

Tingkatkan Kolaborasi, Dinas PPPA Menerima Kunjungan dari Karang Taruna Lamongan

Berita 25 September 2023 439
Tingkatkan Kolaborasi, Dinas PPPA Menerima Kunjungan dari Karang Taruna Lamongan

Selasa (25/7), Dinas PPPA mendapatkan kunjungan dari Karang Taruna Kabupaten Lamongan. Kunjungan ini dalam rangka silaturahmi sekaligus membahas peluang kolaborasi antara Karang Taruna dengan Dinas PPPA. Sebagai organisasi pemuda yang memiliki jejaring hingga tingkat desa, Karang Taruna dapat menjadi mitra strategis dalam penanganan isu perempuan dan anak, di antaranya adalah sekolah ramah anak, pendampingan perempuan dan anak korban kekerasan, hingga penurunan angka perkawinan anak. Melalui pertemuan ini, diharapkan terbuka berbagai kerjasama antara Dinas PPPA dan Karang Taruna Kabupaten Lamongan.

DINAS PEMBERDAYAAN PEREMPUAN DAN PERLINDUNGAN ANAK KABUPATEN LAMONGAN

  • Jl. Veteran No.37, Mendalan, Banjarmendalan, Kec. Lamongan, Kabupaten Lamongan, Jawa Timur 62212
  • dinpppa@lamongankab.go.id
  • (0322) 3326400
  • +6281276770778
Logo Branding Lamongan
© 2025 Dinas Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak Kabupaten Lamongan
Splash Logo