DINAS PEMBERDAYAAN MASYARAKAT DAN DESA KABUPATEN LAMONGAN

Informasi

Informasi 22 November 2024

SEMANGAT BERINOVASI DALAM PELAYANAN PUBLIK, KEPALA DINAS PMD LAMONGAN BERSYUKUR ATAS NILAI IKM YANG DIPEROLEHNYA DI TAHUN 2024

LAMONGAN - Berikut adalah harapan dari Kepala Dinas Pemberdayaan Masyarakat dan Desa Kabupaten Lamongan, Joko Raharto, S.STP. M.AP atas nilai IKM yang diperoleh pada tahun 2024 ini.
"Syukur alhamdulilah Peningkatan Indeks Kepuasan Masyarakat atau IKM yang diperoleh Dinas Pemberdayaan Masyarakat dan Desa Kabupaten Lamongan pada tahun ini dirasa cukup signifikan karena telah melalui survei khusus kepada masyarakat pemanfaat layanan, namun seiring dengan peningkatan nilai IKM ini kami juga berharap kualitas pelayanan publik serta informasi publik dan pengaduan masyarakat kedepan bisa terus ditingkatkan dan kami tentu akan selalu berinovasi demi kemajuan layanan publik di Pemerintahan Kabupaten Lamongan...", tutur Joko Raharto saat ditemui di Gedung Pemkab Lamongan usai rapat.
Terimakasih atas penilaian yang anda berikan. Masukan anda sangat bermanfaat untuk kemajuan Unit Kerja kami dan meningkatkan kualitas pelayanan untuk masyarakat
#Semangat_Membangun_Desa💪🇲🇨
@sucofindoofficial @ksoscisiofficial @bagian_organisasi_lamongan @dpmd.lamongan