Peringatan Hari Kearsipan ke-53 Tahun 2024 Digelar di Samarinda

Agenda 14 Mei 2024

Peringatan Hari Kearsipan ke-53 Tahun 2024 Digelar di Samarinda
Berdasarkan Executive Board Meeting Hari Kearsipan ke-52, peringatan Hari Kearsipan ke-53 tahun 2024 akan digelar di Provinsi Kalimantan Timur.

“Mengusung tema “Sustainable Archiving for the Best Future (Kearsipan yang Berkelanjutan untuk Masa Depan yang Terbaik)”, isu utama dalam momentum ini mencakup keberlanjutan 3 (tiga) pilar program prioritas, yakni Tertib Arsip, Transformasi Digital Kearsipan, dan Memori Kolektif Bangsa,” demikian keterangan tertulis ANRI, 2 April 2024 lalu. Puncak peringatan Hari Kearsipan yang rutin dilaksanakan setiap tanggal 18 Mei ini akan digelar di Samarinda, Kalimantan Timur pada 28-30 Mei 2024.

Melalui tema tersebut, peringatan ini tidak hanya sekadar momentum apresiasi atas capaian kinerja dalam pengelolaan arsip, tetapi juga merupakan kesempatan untuk merefleksikan komitmen terhadap prinsip-prinsip keberlanjutan dalam pengelolaan arsip.

Dengan mengintegrasikan konsep sustainable archiving dalam praktik kearsipan, diharapkan dapat menguatkan kembali bahwa kontribusi kearsipan dalam membantu digitalisasi pemerintahan dan menjaga warisan budaya serta memori kolektif akan memberikan dampak bagi masa depan yang terbaik.

Selain itu, peringatan Hari Kearsipan ke-53 Tahun 2024 juga menjadi ajang untuk pelaksanaan evaluasi atas capaian yang telah diraih dan keberlanjutan program-program prioritas kearsipan.

Hal ini dilakukan untuk memastikan bahwa kerangka kerja kearsipan yang ada tetap relevan dan responsif terhadap perubahan lingkungan dan perkembangan teknologi informasi.
Posting Lainnya
CELENGAN : KANCIL (BUKAN) SI PENCURI KETIMUN
23 April 2025
Halo #SahabatLiterasi besok Kamis, 24 April 2025 pukul 09.00 WIB Kak Naning dan Kak Ajeng akan membacakan buku yang berjudul : Kancil (bukan) Si Pencuri [......]
CELENGAN : ADA APA MON MON?
16 April 2025
Halo #SahabatLiterasi besok Kamis, 17 April 2025 pukul 09.00 WIB Kak Laras dan Kak Mega akan membacakan buku yang berjudul : Ada Apa Mon Mon? Yuk, [......]
MOLINA (Motor Literasi untuk Anak Lamongan)
15 April 2025
Halo #SahabatLiterasi besok hari Rabu, 16 April 2025 pukul 08.30 WIB. Arpusda Lamongan bekerjasama dengan Dinas Pendidikan Lamongan melaksanakan program Molina. Dalam kegiatan tersebut, Ibu [......]
PENDAFTARAN LOMBA BERTUTUR LAMONGAN TAHUN 2025 DIBUKA
11 April 2025
Halo #SahabatLiterasiMintur kembali membawa kabar gembira! Tahun ini, kita bakal seru-seruan lagi pada Lomba Bertutur Tingkat SD/MI Kabupaten Lamongan Tahun 2025, dengan tema :“Menuturkan Kearifan, [......]
CELENGAN : PASUKAN CORET-CORET
09 April 2025
Halo #SahabatLiterasi besok Kamis, 10 April 2025 pukul 09.00 WIB Kak Hanum dan Kak Lulus akan membacakan buku yang berjudul : Pasukan Coret-CoretYuk, ramaikan!Jangan lupa [......]
CELENGAN : BRAMBANG, NGILANGKE RACUN? BAWANG MERAH, MENGHILANGKAN RACUN?
26 Maret 2025
Halo #SahabatLiterasi besok Kamis, 27 Maret 2025 pukul 09.00 WIB Kak Hanafi, Kak Diah dan Kak Fitri akan membacakan buku yang berjudul : Brambang, Ngilangke [......]
CELENGAN : ZAID BIN TSABIT
19 Maret 2025
Halo #SahabatLiterasi besok Kamis, 20 Maret 2025 pukul 09.00 WIB Kak Jesi dan Kak Hanum akan membacakan buku yang berjudul : Zaid Bin TasabitYuk, ramaikan!Jangan [......]
CELENGAN : HISAIN BIN ALI R.A
12 Maret 2025
Halo #SahabatLiterasi besok Kamis, 13 Maret 2025 pukul 09.00 WIB Kak Naning dan Kak Ajeng akan membacakan buku yang berjudul : Husain Bin Ali R.AYuk, [......]
CELENGAN : AKU SUKA SHALAT DI MASJID
05 Maret 2025
Halo #SahabatLiterasi besok Kamis, 06 Maret 2025 pukul 09.00 WIB Kak Yuli dan Kak Luluk akan membacakan buku yang berjudul : Aku Suka Shalat di [......]
KONSULTASI ONLINE BINAPUSTAKA TAHUN 2025
03 Maret 2025
Selamat pagi, #SobatBinaDinas Kearsipan dan Perpustakaan Daerah Kabupaten Lamongan melalui Bidang Pembinaan dan Pengembangan Perpustakaan Daerah Kabupaten Lamongan menyediakan Layanan Konsultasi Online bagi yang membutuhkan [......]
Pencarian
LAPOR!

DINAS KEARSIPAN DAN PERPUSTAKAAN DAERAH KABUPATEN LAMONGAN

  • Jl. Basuki Rahmad No. 178 Lamongan
  • dinarpustaka@lamongankab.go.id
  • (0322) 311106
© 2025 Dinas Kearsipan dan Perpustakaan Daerah Kabupaten Lamongan