"Selama sebulan terakhir, BPBD Kabupaten Lamongan mencatat 4 kejadian membahayakan manusia atau orang tenggelam di beberapa lokasi yang berbeda di Kabupaten Lamongan. Antara Lain, di Rawa Plos
Setro Kecamatan Pucuk, Sungai Bengawan Solo Kecamatan Laren, Telaga Lapangan Kecamatan Kembangbahu, Tak lama setelahnya, laka laut di Dermaga
Surabaya menelan korban lainnya dari Lamongan. Empat kejadian memilukan
ini menyoroti pentingnya keselamatan di sekitar perairan dan mendorong
kesadaran akan bahaya air bagi warga Lamongan. BPBD Kabupaten melalui Media Online maupun Offline menghimbau kepada seluruh masyarakat Kabupaten Lamongan agar senantiasa waspada saat beraktifitas di perairan baik sungai, waduk, embung maupun laut, terutama untuk orang tua agar senantiasa menjaga anak - anaknya saat bermain air.
Hari Ini | 0 |
Kemarin | 0 |
Minggu Ini | 0 |
Minggu Lalu | 0 |
Bulan Ini | 0 |
Bulan Lalu | 0 |
Tahun Ini | 0 |
Semua | 0 |